Info Bos - Portal Berita Online Terpercaya

Adik Ahok Bercerita Betapa Panjangnya Sebelum Cabut Memori Banding ~ INFO BOS88

23 Mei 2017

Adik Ahok Bercerita Betapa Panjangnya Sebelum Cabut Memori Banding


   Adik Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bernama Fifi Lety Indra sekaligus sebagai anggota tim pengacara Ahok, menceritakan keputusan keluarganya untuk mencabut memori banding atas vonis yang diberikan oleh hakim terhadap Ahok dua tahun penjara atas kasus penistaan agama melalui proses yang panjang. Jadi mereka semua menimbang-nimbang dari berbagai sisi.

Ya memang banyak pertimbangannya, prosesnya juga panjang dan nggak gampang dari satu sisi kami memang tahu bahwa hak Pak BTP untuk melakukan banding mencari keadilan. Makanya di satu sisi, kami meminta untuk terus menjalankan haknya untuk mengajukan banding dan memasukkan memori banding,” ujar Fifi saat ditemui oleh wartawan InfoBos, dalam konferensi pers di restoran Gado-Gado Boplo, Jalan Gereja Theresia, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (23/5/2017) ini.

   Pencabutan memori banding di Pengadilan Tinggi DKI Jakarta dilakukan oleh keluarganya Pak Ahok, kemarin. Istri Ahok,Veronica Tan, juga ikut hadir ke pengadilan dalam pengajuan tersebut.


   Basuki (Ahok) pun tidak bisa hadir ke Gado-Gado Boplo untuk memberikan penjelasan secara langsung kepada publik mengenai motivasinya mencabut memori banding. Setelah vonis yang dibacakan oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara pada hari Selasa (9/5/2017) lalu, kemudian Ahok langsung ditahan di rumah tahanan Cipinang, Jakarta Timur. Setelah itu dipindahkan ke Mako Brimob, Depok, Jawa Barat, sampai sekarang.

  Jadi Ahok hanya bisa menitipkan surat yang sudah ia tuliskan di dalam rumah tahanan untuk dibacakan oleh istrinya Bu Veronica. 

Keputusan ini baru diambil pada Senin (22/5/2017) sore, tapi memang banyak sekali pertimbangannya. Jadi kami pun nggak mau gegabah. Apalagi kami ingat banyak sekali para Ahokers dan relawan yang setiap hari berdoa dan berdiri panas-panasan, demi memperjuangkan supaya Pak Ahok bisa segera dibebaskan dari tahanannya,” jelas Fifi.
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

kartubos.com adalah situs poker online uang asli terbaru
Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Arsip Blog